Arsip Maret 2012


SELEKSI CALON RAJAWALI LAUT MUDA.

Diposkan oleh 26 Maret 2012 (Pembaca 4.048)

Selama hampir tiga minggu waktu yang cukup melelahkan bagi para casis, sebanyak 31 dari 35 casis Dikbrevet Penerbang TNI AL angkatan XX TA. 2012 yang dipanggil untuk melaksanakan seleksi yang meliputi Test Bahasa Inggris, Psikologi, Keswa, Kesum, Kesbang, Samapta , Mental Ideologi dan diakhiri Pantukhir, sidang komisi penentuan akhir yang diketuai oleh Kadisdikal Laksma TNI Asep Burhanudin  dan sebagai wakil Danpuspenerbal Laksma TNI Sugianto S.E, M.A.P, menetetapkan hasil kelulusan casis Dikbrevet Penerbang TNI AL angkatan XX TA. 2012 sebanyak 15 siswa,  bertempat di Wispa Lanudal Juanda,  Senin (26/3/2012).

 

Lanjutkan..
DANPUSPENERBAL MENERIMA KEDATANGAN LETJEN UNITED STATES MARINE CORPS ) DUANE THIESSEN.

Diposkan oleh 25 Maret 2012 (Pembaca 1.349)

Komandan Pusat Penerbangan TNI Angkatan Laut (Puspenerbal) Laksma TNI Sugianto S.E, M.A.P, menerima kedatangan Letjen USMC (United States Marine Corps ) Duane Thiessen, Komandan Marine Force Pasific (Marforpac) beserta rombongan, Minggu (25/3/2012) bertempat di Apron Base Ops, Lanudal Juanda.

 

 

Lanjutkan..
PRIMKOPAL LANUDAL JUANDA TAKLUKAN SKUADRON 600 DALAM TURNAMEN BOLA VOLLY DANWING CUP 2012.

Diposkan oleh 20 Maret 2012 (Pembaca 1.673)

Acara penutupan pertandingan bola volly memperebutkan piala bergilir Danwing 1 CUP ke-4 tahun 2012 di lingkungan Penerbangan TNI Angkatan Laut Juanda, yang diikuti oleh 15 tim putra dan putri dalam rangka memperingati HUT Wing Udara 1 ke-46, di halaman Mako Wing Udara 1 resmi ditutup oleh Komandan Wing Udara 1 Kolonel Laut (P) Supranyoto. ( Selasa, 20/3/2012).

Lanjutkan..
RUMAH SAKIT TERBANG BERADA DI LANUDAL JUANDA PUSPENERBAL.

Diposkan oleh 13 Maret 2012 (Pembaca 1.122)

ORBIS Fliying Eye Hospital, bersama Perdami (Persatuan Dokter Spesialis Mata Indonesia) akan memberikan layanan kesehatan mata baik medis dan pembedahan, serta training pada tanggal 12-31 Maret   2012. Kegiatan yang berlangsung selama tiga minggu, bekerjasama dengan RSUD dr. Soetomo dan Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga. Kegiatan tersebut dibuka pada hari Selasa (13/3) bertempat di Wispa (Wisma Perwira) Lanudal Juanda.
Lanjutkan..
WARTAWAN LATIHAN MENEMBAK BERSAMA PUSPENERBAL.

Diposkan oleh 07 Maret 2012 (Pembaca 1.280)

Melalui kepemimpinan Laksamana Pertama TNI Sugianto S.E, M.A.P, yang baru dilantik satu minggu yang lalu, sudah membuka diri untuk saling berbagi informasi sebagai wujud tanggung jawab dan kepedulian terhadap masyarakat untuk mengetahui dan mengenal lebih dekat dengan Puspenerbal. Setelah kemarin Komandan Puspenerbal mengajak wartawan liputan Sidoarjo untuk bermain bola, kini wartawan liputan Sidoarjo baik media cetak maupun elektronik berlatih bersama Puspenerbal dengan mengasah kemampuan membidik dan menembak dengan menggunakan senjata laras pendek jenis pistol Sig Sauer dan FN-45 dilapangan tembak Brigif I Marinir, Rabu (7/3). 
Lanjutkan..
PUSPENERBAL TUNDUKAN WARTAWAN.

Diposkan oleh 06 Maret 2012 (Pembaca 1.180)

Mengawali tugasnya sebagai Komandan Puspenerbal, Laksma  TNI Sugianto, S.E, M.A.P, menerima apel perdananya kepada seluruh anggota Puspenerbal dan jajarannya di Juanda. Apel gabungan yang dilaksanakan bertempat di Apron Lanudal Juanda tersebut dipimpin lansung oleh Komandan Puspenerbal Laksma  TNI Sugianto, S.E, M.A.P, Selasa (6/3).
 
 
Lanjutkan..
PUSPENERBAL MENAMBAH SATU UNIT HELIKOPTER BELL 421 EP.

Diposkan oleh 05 Maret 2012 (Pembaca 906)

TNI Angkatan Laut dalam hal ini Puspenerbal (Pusat Penerbangan Angkatan Laut) Jumat (2/3) menerima satu unit helikopter Bell 421 EP buatan dalam negeri, yaitu PT. Dirgantara Indonesia (PT DI). Purnomo Yusgiantoro selaku Menteri Pertahanan RI menyerahkan kepada TNI Angkatan Laut, proses penyerahan helikopter tersebut dari Direktur Utama PT. Dirgantara Indonesia Budi Santoso  di Bandung dan dihadiri oleh Panglima TNI Laksamana TNI Agus Suhartono, S.E., Kasal Laksamana TNI Soeparno bersama sejumlah pejabat TNI lainnya.
Lanjutkan..
DANLANUDAL JUANDA MENERIMA KUNJUNGAN MILITER DUA NEGARA ASING.

Diposkan oleh 05 Maret 2012 (Pembaca 1.529)

Komandan Lanudal Juanda Kolonel Laut (P) Sigit Setiyanta., beserta Komandan Lanud Surabaya Kolonel Pnb Asep Dian Hermawan menerima kunjungan 14 perwira Angkatan Bersenjata Singapura (SAF) beserta rombongan yang merupakan para alumni Sesko di Indonesia bertempat di Base Ops Lanudal Juanda. Kamis (01/3).

Lanjutkan..