KOMANDAN WING UDARA 3 SUPPORT TIM ELANG PASIFIK BERLATIH TANDING DENGAN TIM KOOPSUD LLL AU
BIAK
Diposkan oleh dispenpus 23 September 2024 pukul 03:07:31PM
Update terakhir 23/09/2024, 03:07:31PM

Reporter : PEN WING 3
Editor : DISPENPUS
Fotografer : PEN WING 3



TNl AL-Dispen Puspenerbal (22/9/2024).
Komandan Wing Udara 3 Puspenerbal Biak, Kolonel Laut (P) Ahmad Novam H. mendukung secara langsung tim yanus sepak bola Wing Udara 3 "Elang Pasifik" berlatih tanding dengan tim sepak bola Koopsud lll AU di Lapangan sepak bola Mako Koopsud lll Biak, Minggu (22/9/2024).

Disela jeda pertandingan, Komandan Wing Udara 3 memberi semangat dan motivasi kepada para pemain untuk bermain lebih cermat dan semangat dan kehadiran Komandan pada pertandingan ini serta merta membuat semangat bertanding tim yanus sepak bola Wing Udara 3 bertambah dan berdampak pada hasil yang baik.



Anda pembaca ke 7 dari 7