KOMANDAN PUSPENERBAL LAKSAMANA PERTAMA TNI EDWIN, MENGHADIRI ACARA BAGIKAN RIBUAN PAKET SEMBAKO TERHADAP NELAYAN TERDAMPAK COVID 19 DI KRI MAKASAR - 590
Surabaya
Diposkan oleh renbang 14 Juni 2020 pukul 09:06:49PM
Update terakhir 14/06/2020, 09:10:29PM

Reporter : Pen_Puspenerbal
Editor : Mayor_Solikhin
Fotografer : Sertu_Corik

Surabaya (12/06) - Pandemi covid 19 memberikan dampak yang luar biasa terhadap masyarakat khususnya terhadap nelayan pesisir kenjeran dan batu poron oleh karena itu  Pangarmada II beserta ibu gubernur khofifa membagikan ribuan paket sembako kepada nelayan.

Pemberian sembako terhadap nelayan terbilang istimewa karena di laksanakan di atas gladak KRI Makassar-590 yang lego jangkar di perairan suramadu,  selat madura.

Turut hadir pada kegiatan tersebut, Kapolda jatim, Pangdam V brawijaya, Pangdiv2 kostrad, Komandan kodiklatal,komandanpp Lantamal V, Komandan Puspenerbal, Komandan STTAL dan Forkopimda Jawa Timur.
 
 


Anda pembaca ke 338 dari 338